fbpx

fisella

Kursus Produksi Musik

Apa itu Produksi Musik?

Produksi musik atau music production adalah proses pembuatan proyek musik secara digital. Seorang produser musik mengelola setiap aspek penting dari pembuatan sebuah lagu atau musik, seperti penanganan proses kreatif, memutuskan instrumen apa yang digunakan, proses merekam, dan juga mengawasi proyek musik dari pra hingga pasca perekaman.

Apa Saja yang Dipelajari?

User Interface DAW | Basic knowledge of music production, music genres, and musical form | Music theory | Harmony & Melody Development for Music Arrangement | Developing Idea to Music | Audio Recording | Audio Manipulation | Sound Design | MIDI Programming | Mixing | Mastering

Syarat & Ketentuan Kursus

Usia Minimal 10 Tahun
Lancar Berbahasa Indonesia/Inggris
Mampu menerima pembelajaran secara online.
Memiliki komputer dan bisa mengoperasikan.
Memiliki DAW FL Studio (tidak termasuk biaya kursus).
Pembayaran lunas sebelum pertemuan pertama setiap bulannya.

Teknis Pembelajaran

Pengajaran online melalui Google Meet
Pengajaran secara private 1 guru 1 murid
1 Bulan 4X pertemuan.
Durasi 1 pertemuan 50 menit.

Level & Biaya Kursus

Penentuan level murid berdasarkan usia dan/atau kemampuan dari murid melalui interview dengan mentor

Level 0

Basic Production
Rp 500
000
Per Bulan
  • Dasar UI FL Studio
  • Teori Musik Dasar
  • MIDI Programming
  • Mereplikasi Proyek Musik
  • 6 Bulan Kursus

Level 1

Intermediate Production
Rp 600
000
Per Bulan
  • UI FL Studio Menengah
  • Teori Musik Menengah
  • MIDI Programming Menengah
  • Audio Recording & Sampling
  • Membuat Proyek Musik
  • Balancing Music
  • 8-12 Bulan Kursus
Terlaris

Level 2

Advance Production
Rp 800
000
Per Bulan
  • UI FL Studio Lanjutan
  • Teori Musik Lanjutan
  • MIDI Programming Lanjutan
  • Audio Recording & Sampling
  • Audio Manipulation
  • Membuat & Merilis Musik
  • Digital Platform Knowledge
  • Balancing Music & FX
  • Basic Sound Design
  • Basic Mixing Project
  • 12-24 Bulan Kursus

DAPATKAN FREE TRIAL 30 MENIT

Video Kursus Music Production

Michael - Jakarta
Agung - Bekasi
Teno - Tangerang
Bp. Komang - Denpasar
Bp. Sarifudin - Cirebon
Dewinta - Pangkalan Bun
Bheyo - Semarang
Gemi - Bandung
Agung - Bekasi
Zay - Tangerang
Zay - Tangerang
Zay - Tangerang

AYO JOIN BARENG 100+ MURID LAINNYA

Sejak 2018 Fisella Music Course telah mengajar lebih dari 100 murid FL Studio/Music Production/Mixing Mastering dari seluruh Indonesia dengan berbagai kalangan (Siswa/Mahasiswa, Guru Musik, Musisi Pemula, DJ, dan lain sebagainya)

Tentang Mentor Kursus FL Studio

Peter Angga Branco de Vries Mau - Founder Fisella

Peter de Vries

(Founder & Tech Officer Fisella)

Gitaris, Audio Engineer, FL Studio Specialist, serta penggagas Fisella Music Course, Fisella Music Production, Fisella Music Academy, Fisella Music Entertainment & Blog Fisella yang telah memiliki pengalaman bermusik dan menggunakan FL Studio sejak 2008 dalam memproduksi musik serta mengajar DAW FL Studio. Lulusan S1 - Teknik Informatika Universitas Dian Nuswantoro Semarang & S1 - Musik Institut Seni Indonesia Yogyakarta.